Berita  

KM. Labobar Diperkirakan Sandar Di Pelabuhan Nabire Pada Pukul 02:30 Dini Hari

KM. Labobar Diperkirakan Sandar Di Pelabuhan Nabire Pada Pukul 02:30 Dini Hari

Nabire-_ Papua Tengah- Sejumlah calon penumpang KM. Labobar telah berdatangan di terminal Pelabuhan Nabire, Papua Tengah, menantikan kedatangan KM. Labobar

Jadwal kedatangan KM.LABOBAR disampaikan oleh pihak petugas Pelni Nabire, Papua Tengah saat di konfirmasi oleh awak media

” KM.Labobar akan tiba dipelabuhan nabire diperkirakan pukul 02:30 dini hari, ” Ungkap Petugas Pelni (17/01/2023)

Tak hanya dengan petugas Pelni Nabire menyampaikan hal itu akan tetapi salah satu calon penumpang KM.Labobar tujuan Jayapura, juga menyampaikan dengan hal tersebut saat dikonfirmasi

” iya kami penumpang KM.Labobar tujuan Jayapura, memang kami menerima informasi dari Pihak Pelni bahwa kedatangan KM.Labobar akan tiba di pelabuhan Nabire pulul 02:30 dinihari” Ungkap asni Calon Penumpang Km.Labobar (17/01/2023)

Baca Juga  TNI - Polri Solid Boyolali , Siap Dukung Program Pemerintah Terkait Agenda Nasional Maupun Internasional

Penulis: Syarifuddin Biro Nabire, Papua TengahEditor: Admin