Berita  

Desa Sukajadi Kecamatan Sukakarya Bekasi Gelar Musrenbangdes 2024

Desa Sukajadi Kecamatan Sukakarya Bekasi Gelar Musrenbangdes 2024

Bekasi – mediamitrahukumbhayangkara.com
Pemerintah Desa Sukajadi Kecamatan Sukakarya Kabupaten Bekasi mengelar musyawarah perencanaan pembangunan (Musrenbang) Desa,
Tahun 2024, kegiatan ini di laksanakan di aula Desa Sukajadi. Selasa (8/1/2024).

Musrenbang Desa di pimpin langsung oleh Kepala Desa Sukajadi Amir Hamzah, hadir pula tim monitoring kecamatan Sukakarya, ketua BPD Bhabinkamtibmas dan Babinsa para Kadus ketua RT, para perwakilan masyarakat dari setiap dusun dan para kader PKK dan posyandu.

Kepala Desa Sukajadi saat membuka musrenbangdes mengatakan bahwa, kegiatan ini untuk membahas rencana RKP Desa derap rencana pembangunan tahun 2025, hal tersebut untuk menampung hasil dari musdes
“Kegiatan Musrenbang desa ini di laksanakan untuk menampung apa saja yang di butuhkan masyarakat.

Baca Juga  Patani menangis Sawah Di Serang Hama Tikus, Mengakibatkan Gagal Panen

“Dalam Musrenbangdes kali ini, seluruh aspirasi dan usulan kami tampung untuk dirumuskan pada RKPDES untuk pelaksanaan pada tahun anggaran 2025, kata Amir Hamzah
“Pada Musrenbang desa tahun 2024 ini, kami prioritaskan program pembangunan di bidang infrastruktur pertanian, pembangunan drainase dan pembangunan turap.

Pada Musrenbang tahun 2024, kami prioritaskan insfaktuktur jalan dan irigasi dan drainase, ada tiga belas (13) usulan.

Amir Hamzah menekankan, pentingnya sinergi antara pemerintah desa, masyarakat, dalam pembangunan Desa yang berkelanjutan,
“Kami berharap musrenbangdes menjadi ajang untuk mewujudkan desa yang lebih baik, salah satunya dengan meratanya insfratruktur menjadi acuan dalam perkembangan perekonomian, jelasnya.