Berita  

Babinsa Koramil 10 Sukatani 0509/Bks Serma Agus Harjanto Rutin Memberikan Imbauan Kepada Warga Binaannya

Babinsa Koramil 10 Sukatani 0509/Bks Serma Agus Harjanto Rutin Memberikan Imbauan Kepada Warga Binaannya

mediamitrahukumbhayangkara.com Bertempat di perumahan Sukamanah Residence Desa sukamanah kecamatan Sukatani kabupaten Bekasi, Koramil 10/0509/Bks.

Serma Agus Harjanto melaksanakan giat rutin Kamtibmas dengan warga Binaannya demi terjalinnya tali silaturahmi yang baik dengan masyarakat Binaan, juga mewujudkan kemanunggalan TNI dengan masyarakat untuk menciptakan kebersamaan dalam membangun ketahanan wilayah,Senin 10/7/2023.

Babinsa Serma Agus Harjanto mengatakan “dengan terjalinnya silaturahmi yang baik,akan meningkatkan hubungan kerja yang baik antara Babinsa dengan komponen masyarakat yang ada di wilayah desa Sukamanah kecamatan Sukatani kabupaten Bekasi, dan tentu dengan giat pembinaan ini akan meningkatkan kepercayaan masyarakat kepada Babinsa.

Serma Agus Harjanto pun menghimbau kepada seluruh masyarakat mewaspadai tindak pidana.

Baca Juga  Gowes Sinergi, Persaudaraan Tanpa Batas TNI dan Polri Boyolali

Perdagangan orang (TPPO) dengan modus merekrut tenaga kerja keluar negeri dengan iming iming gaji besar,dan di tahun politik nanti silakan beda pilihan sah sah saja namun kerukunan dan keamanan serta jalin silaturahmi yang selama ini sudah terbangun, Jangan karena perbedaan pilih kita putuskan silaturahmi, mari kita sama -sama sukses kan pemilu tetap aman dan kondusif.

Kami selaku Babinsa tidak ingin perbedaan pilihan ada gesekan gesekan serta permasalahan, di masyarakat, itu tidak kami harapan terjadi, ujarnya serma Agus Harjanto.

Penulis: LIPI Editor: Novia